Cara Upgrade atau Update PIP Python Windows 10
Pada tutorial bahasa pemrograman kali ini, saya akan membagikan sebuah tutorial ngoding dulu tentang bagaimana Cara Upgrade atau Update PIP Python Windows 10. silahkan dicoba dan dikembangkan dan semoga ilmunya bisa bermanfaat.
pip adalah sistem paket manajemen yang ditulis menggunakan bahasa Python yang digunakan untuk menginstal dan mengelola paket atau library.
Terkadang kita menemukan suatu kondisi dimana versi pip yang digunakan pada windows tidak mendukung atau kompatibel dengan library python yang akan kita digunakan.
Solusi untuk menangani masalah ini adalah dengan cara mengupgrade versi PIP (Python package installer).
1. Cek versi pip
Untuk mengetahui versi pip yang sudah terinstal bisa menggunakan perintah :
pip --versionPertama, buka command promt (run as Administrator).
lalu ketik perintah pip --version. maka akan muncul versi pip pada python saat ini.
2. Upgrade Versi PIP
Untuk melakukan upgrade / update pada pip, gunakan perintah dibawah ini.
python -m pip install --upgrade pip
mohon maaf video tutorila belum tersedia untuk tutorial yang lainnya bisa di lihat diYoutube : youtube.com/c/AhmadFatonny
Halo makasih tutornya
BalasHapus